Identifikasi dan Sebaran Tumbuhan Buah Di Kebun dan Hutan Pendidikan STIPER Kecamatan Karangan Desa Karangan Hilir Kabupaten Kutai Timur

Arisandy, Ismail (2019) Identifikasi dan Sebaran Tumbuhan Buah Di Kebun dan Hutan Pendidikan STIPER Kecamatan Karangan Desa Karangan Hilir Kabupaten Kutai Timur. Diploma thesis, Sekolah TInggi Pertanian Kutai Timur.

[img] Text
IsmailAris_Cover.pdf

Download (638kB)
[img] Text
IsmailAris_Pendahuluan.pdf

Download (126kB)
[img] Text
IsmailAris_Metode Penelitian.pdf

Download (531kB)
[img] Text
IsmailAris_Kesimpulan.pdf

Download (113kB)

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dikawasan Kebun dan Hutan Pendidikan STIPER Kecamatan Karangan Desa Karangan Hilir Kabupaten Kutai Timur dengan tujuan untuk mengidentifikasi, mendeskripsikan dan mengetahui indeks sebaran tumbuhan buah serta membuat kunci determiasi jenis tumbuhan yang berada di kawasan tersebut. Penelitian ini dilaksanakan selama 6 bulan efektif dimulai dari bulan Januari sampai dengan Juni 2018. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksplorasi dan identifikasi. Teknik pengambilan data dilakukan dengan menggunakan plot ukuran 100 x 100 m (1 Ha) yang dibagi menjadi 25 sub plot ukuran 20 x 20 m di dua lokasi berbeda, yaitu hutan primer dan hutan sekunder. Analisis data dilakukan dengan menggunakan rumus Indeks Morisita’s. Hasil penelitian dilapangan ditemukan bahwa ada 4 jenis tumbuhan buah yang berada di Kebun dan Hutan Pendidikan STIPER Kutai Timur yaitu; Pometia pinata, Artocarpus elasticus, Litsea garciae, Baccaurea macrocarpa. Pola penyebaran tumbuhan buah di kawasan tersebut antara lain mengelompok dan teratur/seragam.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SD Forestry
Divisions: S1 Kehutanan
Depositing User: Perpustakaan Pusat STIPER KUTAI TIMUR
Date Deposited: 05 Apr 2021 07:03
Last Modified: 05 Apr 2021 07:03
URI: https://repositori.stiperkutim.ac.id/id/eprint/68

Actions (login required)

View Item View Item